Wednesday 9 November 2022

Indo Premier kena sanksi dari BEI

Halo Vulca,

Kumpulan emiten teknologi (IDXTECHNO) menjadi penopang utama menghijaunya IHSG di penutupan perdagangan Rabu (9/11). Enam dari dari sebelas indeks sektoral menguat, di mana IDXTECHNO mencatat kenaikan paling tinggi (sebesar 1,7 persen).

Kalau dilihat lebih dalam, Blibli (BELI)—yang baru dua hari melantai di bursa—pun ikut berkontribusi atas penguatan tersebut, harga sahamnya naik 1,33 persen ke Rp456.

Kira-kira, berapa banyak perusahaan yang ada di indeks sektor teknologi? seperti apa kinerjanya? Untuk mengetahuinya, Tech in Asia mencoba membuat daftar dan deskripsi singkat perusahaan teknologi Indonesia yang sudah go public.

Kami hari ini juga mengulas pitch deck yang digunakan startup fintech asal India, Ayekart, saat mencoba mendapatkan pendanaan Rp86 miliar.


EXCLUSIVE CONTENT

[Update] 33 Perusahaan Teknologi Indonesia yang Berstatus Perusahaan Publik

Mulai dari perusahaan e-commerce, enterprise solution, hingga hardware, inilah sederet emiten teknologi Indonesia yang sudah melantai atau go public.
Startup Fintech India Ayekart Terima Modal Rp86 M Berkat Pitch Deck Ini

Ayekart mendapatkan pendanaan berbasis utang (debt fund) dari Caspian Debt and Siply. Simak pitch deck yang digunakannya untuk meraih pendanaan.
Kisah Startup Gulung Tikar: Komitmen Sahabat yang Menguap di Tengah Jalan

Founder startup ini kehilangan kesempatan raih pendanaan ratusan juta rupiah dari seorang angel investor karena co-founder kehilangan komitmen.
HappyFresh Temukan Titik Terang, Tapi Bisnis E-grocery Bakal Tetap Sulit

Setelah nasibnya sempat terombang-ambing, HappyFresh kini sudah mengamankan modal untuk operasionalnya di Indonesia. Apakah bakal cukup dan berkelanjutan?

LATEST FUNDING & STARTUP UPDATE

Daily Digest dibuat dengan cinta (dan sedikit kafein) oleh tim Tech in Asia Indonesia

Jangan sampai ketinggalan berita harian seputar industri startup Indonesia. Simpan email halo@techinasia.com ke kontakmu, atau pindahkan email ini ke primary inbox.

Tidak ingin menerima newsletter kami? Kamu bisa memiliih untuk berhenti menerima email dari kami (tentunya kami bakal sedih!)

No comments:

Post a Comment

Attn: Respond

-- INTERNATIONAL MONETARY FUND (IMF) International Settlement Unit, 1900 Pennsylvania Avenue NW, Washington, DC 20431, United States ...