- Laba Startup Pay Later Atome Berlipat karena Sumber Pendapatan Baru
Laba Atome pada tahun keuangan 2021 naik 2,7 kali lipat menjadi US$30,23 juta. Sumber pendapatan utama perusahaan kini adalah financial guarantee fee. - Daftar Startup SaaS di Indonesia dan Berbagai Kategorinya
Industri SaaS di Indonesia terus menunjukkan pertumbuhan seiring dengan meningkatnya penetrasi internet. Jumlah pemain di industri ini pun cukup beragam. - Apa itu Customer Lifetime Value (CLV) dan Mengapa Metrik Ini Penting bagi Bisnismu
Nilai pelanggan seumur hidup atau customer lifetime value (CLV) dapat berperan besar dalam menentukan siapa saja pelanggan yang bernilai tinggi untukmu. - Peluang Bisnis E-fulfillment di Tengah Pertumbuhan E-commerce Indonesia
Total serapan dana investor di layanan e-fulfillment logistik pergudangan selama tiga tahun terakhir telah mencapai US$235 juta atau sekitar Rp3,3 triliun. - Daftar Mantan Bankir yang Beralih Profesi Jadi Bos Fintech
Tech in Asia merangkum 10 pendiri dan pemimpin perusahaan fintech lending yang memiliki latar belakang di industri perbankan. - DAO dan VC: Sebuah Kombinasi yang (Nyaris) Sempurna
DAO punya keunggulan dibanding VC tradisional, seperti dalam hal kecepatan pengumpulan dana. Apakah ini berarti DAO akan jadi kompetitor VC di masa depan? - Seleksi Alami Terjadi, Pemain e-Grocery Mati-matian Bertahan
Menjaga rantai pasok dan meningkatkan nilai tambah menjadi strategi para pemain e-grocery untuk bertahan di tengah seleksi alami yang terjadi. - Daftar Startup yang Lakukan Pivot Sejak Pandemi Terjadi
Banyak startup tutup akibat tekanan pandemi. Namun, ada juga beberapa yang bertahan berkat memodifikasi model bisnis alias melakukan pivot. - Kisah di Balik Startup Gulung Tikar: Bubar karena Konflik para Co-founder
Tech in Asia mewawancara eks co-founder startup dalam negeri yang harus menutup usahanya karena konflik antara sesama pendiri. Simak selengkapnya di sini. - Daftar Anak Usaha GoTo Group di Indonesia dan Luar Negeri
Mulai dari lini bisnis fintech, bank digital, hingga perusahaan patungan untuk manufaktur kendaraan listrik, simak struktur bisnis GoTo selengkapnya. | |
No comments:
Post a Comment